Minggu, 19 Maret 2017

MENGENAL ALFABET HURUF KOREA (Hangeul 한 글)

Belajar Bahasa Korea Untuk Pemula Pengenalan Vokal Dasar

 

Kita mulai saja belajar Bahasa Korea pengenalan huruf Hangeulnya. Yang akan saya perkenalkan lebih awal adalah huruf Korea Vokal Dasar. Seperti yang sudah saya terangkan diatas, bahwa huruf Korea vokal Dasar terdiri dari 10 huruf. Berikut huruf-huruf Korea vokal dasar beserta cara membacanya :

No Huruf Bunyi
1    a
2    ya
3    eo/o
4    yeo
5    o
6    yo
7    u
8    yu
9    eu/u
10    i

 

Belajar Bahasa Korea Untuk Pemula Pengenalan Konsonan Dasar

Setelah Anda mengenal huruf Korea vokal dasar, selanjutnya mari kita lihat huruf Korea konsonan dasar. Huruf Korea konsonan dasar ini terdiri dari 14 huruf. Berikut adalah huruf Korea konsonan dasar beserta cara membacanya :

No Huruf Nama Bunyi Awal Bunyi Tengah Bunyi Akhir
1 kiyeok k/g g k
2 nieun n n n
3 tigeut t/d d t
4 rieul r/l r/l l
5 mieum m m m
6 pieup p/b b p
7 siot s s t
8 ieung ng
9 chieut ch j t
10 ch’ieut ch ch t
11 khieuk kh kh k
12 thieut th th t
13 phieup ph ph p
14 hieut h h t

 

Belajar Bahasa Korea Untuk Pemula Pengenalan Vokal Rangkap

Selanjutnya dari vokal dasar dan konsonan dasar tersebut kemudian dikembangkan lagi menjadi vokal rangkap dan konsonan rangkap. Jika Anda sudah menguasai huruf korea vokal dasar dan konsonan dasar diatas, maka saya rasa sudah cukup. Sehingga ketika mempelajari huruf Korea vokal dan konsonan rangkap tidak sulit lagi. Karena huruf Korea vokal dan konsonan rangkap hanya perkembangan dari vokal dan konsonan dasar.
Berikut huruf Korea vokal rangkap yang terdiri dari 11 huruf gabungan dari vokal dasar :

No Huruf Bunyi Proses
1 ae/e 아 + 이
2 yae/ye 야 + 이
3 e 어 + 이
4 ye 여 + 이
5 oe 오 + 이
6 wa  오 + 아
7  wae/we 오 + 애
8 wo 우 + 어
9  we 우 + 에
10  wi 우 + 이
11 eui/ui 으 + 이


Belajar Bahasa Korea Untuk Pemula Pengenalan Konsonan Rangkap

Begitu juga dengan huruf Korea konsonan rangkap, seperti yang sudah dijelaskan diatas bahwa huruf rangkap hanya terdiri dari perkembangan huruf dasar. Maka huruf Korea konsonan rangkappun perkembangan dari huruf Korea konsonan dasar.
Berikut adalah huruf Korea konsonan rangkap yang terdiri dari 5 huruf :

No Huruf Bunyi Awal Bunyi Tengah Bunyi Akhir
1 kk kk k
2 tt tt
3 pp pp
4 ss ss t
5 cc cc

 

Cara Penulisan Hangeul dan Cara Membacanya

Nah sekarang Anda sudah mengenal semua huruf Korea yang terdiri dari Vokal & Konsonan Dasar serta Vokal & Konsonan Rangkap. Sekarang mari kita bahas cara penulisan dan cara membacanya. Dengan kata lain kita akan coba praktekkan huruf Korea tersebut kedalam rangkaian kata. Yang selanjutnya dari rangkaian kata tersebut bisa menjadi satu buah kalimat.
Adapun cara penulisan huruf Korea adalah persuku kata. Dengan demikian kosakata bahasa Korea merupakan terdiri dari suku kata atau bahkan terdiri dari gabungan beberapa suku kata. Selanjutnya dari suku kata bisa kita potong menjadi suku kata Konsonan dan Vokal (KV) atau Konsonan, Vokal, Konsonan (KVK).
Jika penerapan huruf Korea vokal yang berdiri sendiri penulisannya, maka huruf ㅇ masih berfungsi. Artinya huruf ㅇ tidak dihilangkan. Kecuali jika huruf vokal digabungkan dengan huruf konsonan maka huruf ㅇ dihilangkan.

Contoh :
우유 dibaca ‘uyu’ artinya ‘susu’
Selanjutnya didalam huruf Korea, terdapat 4 pola dasar penggabungan vokal dan konsonan yang harus Anda pahami.
Pertama adalah jika Konsonan bergabung dengan Vokal vertikal, maka berpola susun kesamping.
Contoh :
다리미 dibaca ‘tarimi’ artinya ‘setrika’
Kedua jika Konsonan bergabung dengan Vokal horizontal maka berpola susun kebawah.
Contoh :
포도 dibaca ‘phodo’ artinya ‘anggur’
Ketiga jika Konsonan bergabung dengan Vokal vertikal dan ada Konsonan akhir (bachim), maka ditulis seperti berikut :
Contoh :
신발 dibaca ‘sinbal’ artinya ‘sepatu’
Keempat jika  Konsonan bergabung dengan Vokal horizontal maka berpola susun tindih seperti contoh berikut :
Contoh :
공장 dibaca ‘kongjang’ artinya ‘pabrik’

2 komentar:

  1. Mohon maaf jika postingan ini menyinggung perasaan anda semua tapi saya hanya mau menceritakan pengalaman pribadi saya yang mengubah kehidupan saya menjadi sukses. Perkenalkan terlebih dahulu saya Artanti Tanti biasa di panggil Anti, TKI tinggal di kota Pontian johor Malaysia,Saya berprofesi sebagai pembantu rumah tangga, tapi saya tidak menyerah dengan keadaan saya, tetap ikhtiar.
    pengen pulang ke indonesia tapi gak ada ongkos pulang. sempat saya putus asa,gaji pun selalu di kirim ke indonesia untuk biaya anak sekolah,sedangkan hutang banyak, kebetulan teman saya buka-buka internet mendapatkan nomor hp Mbah Suro (+6282354640471) katanya bisa bantu orang melunasi hutang melalui jalan togel dengan keadaan susah jadi saya coba beranikan diri hubungi dan berkenalan dengan beliau Mbah Suro, Dan saya menceritakan keadaan saya.Beliau menyarankan untuk mengatasi masalah perekonomian saya,baiknya melalui jalan togel saja.Dan angka yang di berikan beneran tembus ,4607 dan saya dapat 275 juta alhamdulillah terima kasih banyak ya allah atas semua rerjekimu ini. walaupun ini melalui togel


    BalasHapus

  2. Q kerja di Hongkong 3 THN dlu Amat trsiksa Majikan gak baik Tiap hari di marahin kerja terus 24 jam jarang istrahat tidur mlm Kerja sampe subuh pgi klo lagi libur sekolah sibuk masak" boro" bisa istrirahat, pokoknya kerja.. kerja truss... jd TKW Bikin kapok tersiksa batin 3 THN, kebetulan wktu itu ada teman Q kenal namanya Mbah Jenggot di facebook, awalnya Q ikut-ikutan melihat temanku, ternyata setelah kubuktikan hasilnya memang luar biasa..!! katanya sering di bantu sm beliau. ternyata dia seorang guru spritual Pesugihan Anka Togel 2D sampai 6D dan Pesugihan Dana Ghaib , tp Q beranikan diri coba telpon beliau. Tp Q memilih Pesugihan Dana Ghaib nya. Alhamdulillah benar2 terbukti nyata hasilnya, Q di Hongkong bisa pulang ke indonesia degan selamat jg dah Alhamdulilah 😇😇 jika ada teman minat ingin tlpn beliau ini nmr nya +6282291277145 smg bisa di bantu sprti Q. Amin...


    BalasHapus

KAPAN UJIAN CBT 2019 DILAKSANAKAN

Kawan, banyak sekali pertanyaan tentang : 1. Kapan Ujian EPS TOPIK 2019 dilaksanakan? 2. Systemnya PBT / CBT? 3. Untuk Eks/ Pemu...